Lompat ke isi utama
Berita
Apel Bersama dalam rangka Hut Bawaslu 16
humas
Bawaslu Lima Puluh Kota, Tanjung Pato - Dalam rangka memperingati hari ulang tahun Badan Pengawas Pemilihan Umum (Bawaslu) ke 16 Tahun, Bawaslu Kabupaten Limapuluh Kota menggelar Apel dan Tasyakuran dengan tema ‘Bawaslu 16 Tahun Mengawasi’ di kantor sekretariat Bawaslu
pembukaan kegiatan
humas
Bawaslu Limapuluh Kota,Payakumbuh- Bawaslu Kabupaten Lima Puluh Kota melaksanakan kegiatan Rapat Fasilitasi Pengawasan Penetapan Hasil Pemilu di Hotel Mangkuto Syariah, Sabtu 06 April 2024.
Pembukaan Kegiatan
humas
Bawaslu Lima Puluh Kota, Payakumbuh– Bawaslu Kabupaten Lima puluh kota melaksanakan Rapat Fasilitasi Perselisihan Pemilihan Umum (PHPU) di Hotel Mangkuto Syariah, Jumat (5/4).
Anggota Bawaslu Ismet Aljannata memberikan sambutan
humas
Bawaslu Limapuluh Kota, Tanjung Pati- Tempat Pemungutan Suara (TPS) di Kabupaten Lima Puluh Kota masuk dalam gugatan Perselisihan Hasil Pemilihan Umum (PHPU) tahun 2024 yang tengah berjalan di Mahkamah Konstitusi (MK) RI di Jakarta.
Pimpinan Bawaslu Lima Puluh Kota dalam pembukaan  Fasilitasi Pembinaan dan Penguatan Kelembagaan
humas
Masa tugas panitia pengawas pemilu (Panwaslu) Kecamatan akan berakhir pada 14 April mendatang. Bawaslu Kabupaten Lima Puluh Kota bakal melakukan evaluasi tata kerja dan pola hubungan ditingkat Panwascam sejak mulai dilantik hingga berakhir masa tugas.